Compass® Bikin Anniversary Collection Bareng ADGI

Terinspirasi dari poster Grafis’80

Footwear
8,721 Hypes

Ngerayain anniversary-nya yang ke-25, Compass® baru aja ngumumin koleksi terbaru mereka yang berkolaborasi bareng ADGI (Asosiasi Desain Grafis Indonesia). 

Buat yang belum tau ADGI atau yang dulu dikenal dengan IPGI (Ikatan Perancang Grafis Indonesia), merupakan organisasi profesi desain grafis pertama di Indonesia yang dibentuk pada 25 April 1980 dan diresmikan pada 24 September 1980. Salah satu yang menjadi penanda dari kelahiran organisasi ini adalah sebuah exhibition berjudul Grafis’80 yang diikuti oleh 47 graphic designer

Ilustrasi poster dari exhibition Grafis’80 dikenal lewat grafis berbentuk dua pensil yang dirancang oleh Tjahjono Abdi. Karya-karya dari Tjahjono Abdi emang udah nggak perlu diragukan lagi, dia merupakan seorang graphic designer sekaligus airbrush illustrator yang udah dikenal secara nasional maupun internasional. Nggak cuman itu, Tjahjono Abdi juga pernah memenangkan Clio Award di tahun 1981. 

Hal ini lah yang ngebuat Compass® ngasih persembahan khusus buat menghormati sejarah dan semangat yang terus dihadirkan oleh ADGI melalui koleksi anniversary terbaru mereka. Koleksi terbaru dari Compass® ini nampilin berbagai macam pilihan item, seperti slip-ons, tees, tote bags, dan beberapa accessories.

Setiap item tentunya bakal hadir dengan visual dua pensil yang jadi signature dari poster Grafis’80. Sementara buat colorway-nya sendiri, bakal terbagi atas dua pilihan, macam pink-red dan black-blue

Buat yang tertarik, special anniversary collection dari Compass® dijadwalkan rilis pada tanggal 30 Desember 2023 via Tokopedia resmi Compass®. 

 

View this post on Instagram

 

A post shared by COMPASS® (@sepatucompass)

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Compass® Angkat Dekade 70an Dalam “Retrograde Crème Edition”
Footwear

Compass® Angkat Dekade 70an Dalam “Retrograde Crème Edition”

Terdiri dari empat artikel sneakers.

Hypebeast Exclusive: COMPASS® x TEMPL Velocity Indigo Tribute
Footwear

Hypebeast Exclusive: COMPASS® x TEMPL Velocity Indigo Tribute

Love letter dari Muhammad Wafiq Dzikru Rafi dan Lucas Benedicts untuk kedua kolaborator.

Salvadôre Hadirkan Capsule Collection Bareng Emerale
Fashion

Salvadôre Hadirkan Capsule Collection Bareng Emerale

Cek detail lengkapnya di sini.


Brain Dead Bikin Capsule Collection Bareng Korn
Fashion

Brain Dead Bikin Capsule Collection Bareng Korn

Buat 25th anniversary ‘Follow the Leader’.

Philipponk, Alphabad, dan Timtimebroy Tentang Exhibition "Carry No Banners" Bareng Beams T
Fashion

Philipponk, Alphabad, dan Timtimebroy Tentang Exhibition "Carry No Banners" Bareng Beams T

Dari exhibtion sampe collab apparel.

Powder Room Segera Menggelar Block Party Empirical Bali Launch
Kuliner

Powder Room Segera Menggelar Block Party Empirical Bali Launch

Featuring special drinks dari Mason, Peels, dan Room4Dessert.

HdPc Hadirkan Capsule Collection, “Beneath the Balance”
Fashion

HdPc Hadirkan Capsule Collection, “Beneath the Balance”

Eksplorasi lebih dalam film Star Wars.

Ariiises Ngerilis Koleksi “Chaos Batch” Vol 1
Fashion

Ariiises Ngerilis Koleksi “Chaos Batch” Vol 1

Terinspirasi hardcore sampe musik techno.

Kira Botoru Bikin Koleksi Terbaru Bareng FR3LAN
Desain

Kira Botoru Bikin Koleksi Terbaru Bareng FR3LAN

Lanjutan dari program collaboration series.


Oldblue Co. Ngerilis Anniversary Collection Bernama “#THELUCKY13TH”
Fashion

Oldblue Co. Ngerilis Anniversary Collection Bernama “#THELUCKY13TH”

Cek detail lengkapnya di sini.

Floraison Ngerilis Capsule Collection Bernama “Judgemental Moralism”
Fashion

Floraison Ngerilis Capsule Collection Bernama “Judgemental Moralism”

Nampilin berbagai pilihan item.

PRIME: Black Canvas Bikin Kolaborasi Bareng Braud
Fashion

PRIME: Black Canvas Bikin Kolaborasi Bareng Braud

Jadi perayaan anniversary Braud General Store.

Poison Forever Ngerilis Koleksi Anniversary Bernama “PRIME”
Fashion

Poison Forever Ngerilis Koleksi Anniversary Bernama “PRIME”

Jadi rangkuman perjalanan lima tahun ke belakang.

WANDER etc Ngerilis Koleksi Terbaru Mereka, “Ground-ed”
Footwear

WANDER etc Ngerilis Koleksi Terbaru Mereka, “Ground-ed”

Hadir dengan pilihan warna yang earth tone.

More ▾
 

Sepertinya Anda menggunakan ad-blocker

Iklan memungkinkan kami menawarkan konten kepada semua orang. Dukung kami dengan me-whitelist website ini.

Whitelist Kami

Cara untuk Me-Whitelist Kami

screenshot
  1. Klik ikon AdBlock pada area browser extension di pojok kanan atas.
  2. Di bagian bawah “Pause on this site” klik “Always
  3. Refresh atau klik tombol di bawah ini untuk melanjutkan.
screenshot
  1. Klik ikon AdBlock Plus pada area browser extension di pojok kanan atas.
  2. Block ads on – This website” switch ke off untuk mengubah tombol dari biru menjadi abu-abu.
  3. Refresh atau klik tombol di bawah ini untuk melanjutkan.
screenshot
  1. Klik ikon AdBlock Ultimate pada area browser extension di pojok kanan atas.
  2. Tekan switch off untuk mengubah “Enabled on this site” menjadi “Disabled on this site”.
  3. Refresh atau klik tombol di bawah ini untuk melanjutkan.
screenshot
  1. Klik ikon Ghostery pada area browser extension di pojok kanan atas.
  2. Klik tombol “Ad-Blocking” di bagian bawah. Tombol tersebut akan menjadi abu-abu dan teks di atasnya berubah dari “ON” ke “OFF”.
  3. Refresh atau klik tombol di bawah ini untuk melanjutkan.
screenshot
  1. Klik ikon UBlock Origin pada area browser extension di pojok kanan atas.
  2. Klik ikon warna biru besar di bagian atas.
  3. Ketika sudah berwarna abu-abu, klik ikon refresh yang muncul di sebelahnya atau klik tombol di bawah ini untuk melanjutkan.
screenshot
  1. Klik ikon ad-blocker extension yang sudah ter-install pada brower Anda.
  2. Ikuti petunjuknya untuk menonaktifkan ad blocker pada website yang Anda kunjungi
  3. Refresh halaman atau klik tombol di bawah ini untuk melanjutkan.